Sistem ekskresi manusia bertujuan untuk mengeluarkan?

Sistem ekskresi manusia bertujuan untuk mengeluarkan...

A. Feses dari hasil pencernaan

B. Zat sisa yang masih dapat digunakan tubuh

C. Enzim dan hormon dari dalam tubuh

D. Zat sisa metabolisme yang tidak dapat digunakan tubuh

Jawaban: 

D. Zat sisa metabolisme yang tidak dapat digunakan tubuh

organ sistem ekskresi
Macam-macam organ sistem ekskresi

Pembahasan:

Sistem ekskresi adalah sistem biologi untuk mengeluarkan zat sisa metabolisme yang tidak dapat digunakan tubuh, untuk menjaga keseimbangan dan mencegah kerusakan tubuh.

Organ-organ yang berperan dalam sistem ekskresi antara lain:

  1. Ginjal mengeluarkan urin atau air kencing
  2. Kulit mengeluaran racun melalui keringat
  3. Hati mengeluarkan cairan empedu
  4. Paru-paru mengeluarkan karbondioksida melalui udara pernapasan
  5. Usus besar mengeluarkan sisa nutrisi dan air yang tidak digunakan tubuh melelui feses atau kotoran

0 komentar

Post a Comment